Sound of Text WA Google, Bayi, Anime – Anda pengguna smartphone pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi whatsapp. Aplikasi ini ini menjadi media komunikasi utama di berbagai belahan dunia. Cara penggunaannya sangat simple dan mampu menjembatani kebutuhan komunikasi dasar antar individu.
Bahkan bisa dengan mudah mengirim pesan teks, melakukan panggilan telepon mau[un video call, dan mengirim pesan suara kepada siapapun di berbagai belahan manapun tanpa dikenai biaya sepeserpun.
Anda yang perlu kuota atau perangkat yang tersambung dengan koneksi internet, missal wifi. Tidak ada tarif khusus jika mengirim pesan ke negara yang berbeda benua sekalipun. Sehingga tidak heran banyak orang melakukan aktivitas komunikasi melalui aplikasi tersebut.
Banyak pesan masuk dan keluar melalui aplikasi tersebut yang jika menggunakan nada dering bawaan whatsapp akan sangat membosankan. Adapun jika tidak memakai nada dering tidak menutup kemungkinan pesan yang masuk akan terlewatkan begitu saja dalam beberapa saat.
Belum lagi berbagai informasi penting tentang akademik maupun pekerjaan yang biasanya banyak dishare melalui grup whatsapp agar lebih efektif dan efisien.
Untuk itu, Anda bisa kustomisasi nada dering di whatsapp secara mandiri dengan memilih kalimat yang digunakan dan bahasa yang dipakai. Caranya sangat mudah, Anda hanya perlu mengakses sebuah situs.
Situs tersebut sangatlah aman dan tidak merugikan pihak manapun. Untuk mendapatkan nada derings esuai selera bisa didapatkan melalui situs sound of text Whatsapp. Anda yang penasaran untuk mengetahui lebih jauh mengenai sound of text WA, berikut ini adalah ulasannya.
Sound of Text WA Bahasa Indonesia Notifikasi WA Lucu

Sound of text Whatsapp merupakan sebuah situs yang banyak diakses untuk membuat nada dering pada aplikasi whatsapp. Nada dering yang dihasilkan lewat situs ini terkesan tidak biasa, karena berupa suara-suara yang unik.
Situs ini dimanfaatkan oleh pengguna whatsapp yang ingin mendesain nada dering sendiri sesuai selera. Banyak keunikan suara yang tersedia dalam situs tersebut, seperti suara yang biasa kita dengar di google, suara bayi, dan suara lainnya baik laki-laki maupun perempuan.
Anda tinggal memilih mau menggunakan suara yang mana yang dijadikan sebagai nada dering panggilan maupun pesan di whatsapp Anda. Anda bisa memilihnya sesuai selera di situs tersebut mengingat pilihan nada dering di whatsapp official sangat terbatas.
Dengan bermodalkan situs tersebut Anda bisa menggunakan nada dering whatsapp dengan berbagai suara dan keunikan tersendiri. Anda yang ingin sesuatu yang baru dari whatsapp bisa segera memanfaatkan situs sound of text Whatsapp yang akan memberi warna baru pada nada dering.
Ada sesuatu yang baru yang menarik ketika ada pesan atau panggilan masuk di whatsapp Anda. Nada dering mungkin Anda terkagum-kagum ataupun terkesan sangat lucu dan mengundang gelak tawa.
Keunggulan Menggunakan Sound of Text WA

Berbagai kelebihan bisa Anda nikmati saat mengakses situs sound of text Whatsapp. Sehingga tidak heran situs ini menjadi buruan pengguna aplikasi whatsapp.
Berikut ini beberapa kelebihan yang dimiliki oleh situs sound of text WA.
Banyak Pilihan Bahasa
Situs yang satu ini memang merupakan situs voice robot, tetapi sangatlah kaya. Terdapat beragam bahasa yang bisa dipilih dan digunakan. JikA Anda pecinta drama Korea dan K-Pop bisa banget memilih nada dering dengan bahasa Korea, Anda pecinta Anime bisa memilih bahasa Jepang, dan masih banyak bahasa lainnya.
Selanjutnya bahasa yang dipilih bisa langsung digunakan sebagai nada dering untuk whatsapp Anda. Sangat keren bukan!
Tampilan Simpel
Tampilan yang simple merupakan tampilan yang disenangi oleh banyak orang. Hal ini mencerminkan kemudahan dalam mengoperasikannya. Tampilan yang kompleks mendatangkan kesan rumit saat menggunakan tools yang terdapat didalamnya,
Walaupun kenyataannya tidak selalu demikian, tetapi untuk aplikasi sound of text W yangs atu ini memang memiliki interface yang simple dan sangat mudah untuk dioperasikan. Anda para newbie dijamin tidak akan mengalami kesulitan yang berarti saat mengakses situs ini dan memilih berbagai nada dering keren, unik, dan lucu untuk dijadikan nada dering whatsapp Anda.
Suara Berkualitas Bagus
Mungkin Sebagian dari Anda ada yang mempertanyakan kualitas suara dari nada dering yang dihasilkan melalui situs sound of Text Whatsapp ini. Suara yang dihasilkan memiliki kualitas tinggis ehingga sangat renyah untuk dijadikan sebagai nada dering.
Suara yang dihasilkan sangat jelas dan jernih sehingga tidak akan mengecewakan dijadikan sebagai nada dering.
Tanpa Login
Jika menggunakan sebuah situs diharuskan login, biasanya memakan waktu yang lama. Belum lagi penggunaan data pribadi oleh orang yang tidak bertanggung jawab yang dapat merugikan Anda selaku pengguna.
Situs sound of Text Whatsapp tidak memerlukan login untuk mengaksesnya. Prosesnya sangat mudah, pemanfaatannya juga mudah tanpa perlu khawatir data pribadi Anda diretas.
Anda bisa langsung mengakses situs ini melalui browser dan masuk ke halaman situsnya tanpa harus login. Selanjutnya Anda bisa memilih jenis suara yang akan dijadikan nada dering whatsapp.
Gratis dan Aman
Anda bisa memilih nada dering sebanyak apapun yang tersedia di sana tanpa harus membayar sepeserpun. Situs ini juga aman digunakan karena Anda tidak harus mengunduhnya dan bukan aplikasi pihak ketiga yang biasanya mengandung malware atau virus dan mendapat ancaman banned dari aplikasi officialnya.
Anda juga tidak perlu khawatir data diretas karena untuk mengaksesnya tidak perlu login menggunakan email nomor ponsel, ataupun identitas pribadi lainnya.
Cara Menggunakan Sound of text WA
Sebagaimana telah disinggung di atas, penggunaan aplikasi ini sangatlah mudah. Walaupun demikian, mungkin dari Anda ada yang tetap merasa kesulitan pada saat mengaksesnya. Sementara Anda menginginkan dengan segera berbagai nada dering lucu, ubik, dans esuai selera untuk dijadikan nada dering whatsapp.
Berikut ini adalah cara menggunakan situs sound of text Whatsapp.
- Pertama, pastikan perangkat Anda terhubung dengan koneksi internet agar tidak ada problem yang berarti saat mengakses situs
- Selanjutnya silahkan buka aplikasi browser di ponsel Anda.
- Selanjutnya silahkan bubuhkan di kolom pencarian “sound of text WA” atau langsung copy paste URLnya https://soundoftext.com/
- Selanjutnya Anda akan langsung di bawa ke halaman utama situs tersebut
- D halaman tersebut Anda akan menemukan kolom untuk mengubah teks menjadi suara
- Silahkan Anda bubuhkan rentetan teks yang ingin diubah menjadi suara dan menjadi nada dering di whatsapp tersebut. Misalnya, “Ji Chang Wook Oppa Kekasihku”
- Selanjutnya silahkan pilih bahasa yang diinginkan pada kolom voice, misalnya Korea
- Selanjutnya Anda tinggal klik “submit”
- Silahkan Anda klik “play” untuk mendengarkan teks yang Anda tuliskan dengan pilihan bahasa tertentu tadi.
- Jika sudah sesuai dengan keinginan, silahkan langsung download suara tersebut dengan klik tombol “sound”
Bagaimana, mudah sekali bukan menggunakan situs sound of Text Whatsapp untuk mendapatkan nada dering whatsapp sesuai dengan selera! Anda bisa memilih teks yang akan dikonversi menjadi suara, Anda juga bisa menentukan bahasa yang digunakan.
Cara Mengganti Nada Dering di Whatsapp
Setelah Anda berhasil mengunduh suara yang sudah Anda pilih melalui sound of text Whatsapp dan menyimpannya di perangkat Anda, selanjutnya adalah memasang suara tersebut sebagai nada dering whatsapp.
Berikut ini adalah Langkah-langkah untuk memasang nada dering yang didapatkan dari situs sound of text WA.
- Pertama, silahkan buka terlebih dahulu aplikasi whatsapp yang tersemat di ponsel Anda
- Selanjutnya klik gambar titik tiga yang terdapat di pojok kanan atas, silahkan pilih setelan
- Selanjutnya silahkan pilih menu notifikasi
- Selanjutnya silahkan pilih nada pesan
- Sekarang silahkan masukan nada pesan yang tadi sudah diunduh dari situs sound of text Whatsapp.
- Selesai!
Bagaimana, bukanlah mudah sekali memasang nada dering whatsapp yang didapatkan dari situs sound of text Whatsapp!
Berbagai Suara di Sound of Text WA
Seperti telah disinggung di atas, situs sound of text Whatsapp dapat mengubah teks menjadi suara dengan berbagai bahasa dan gaya.
Setelah Anda diminta memasukan teks yang akan dijadikan sebagai nada dering whatsapp, Anda bisa langsung memilih gaya suara dan bahasa yang ingin digunakan.
Banyak jenis suara yang bisa Anda pilih yang memungkinkan Anda untuk berganti nada dering setiap harinya.
Berikut ini adalah macam-macam suara yang bisa Anda dapatkan di situs sound of Text Whatsapp.
Sound of Text WA Bahasa Indonesia
Anda yang ingin menggunakan nada dering whatsapp dengan teks tertentu dan menggunakan bahasa Indonesia yang merdu, bisa banget memanfaatkan bantuan situs sound of text Whatsapp. Tinggal tuliskan teks pada kolom yang tersedia, lalu pilih Indonesia pada kolom negara.
Selanjutnya submit dan download. Maka bahasa Indonesia yang dihasilkan yang melafalkan kalimat yang Anda bubuhkan dijamin jernih dengan sempurna.
Sound of Text Wanita
Anda juga bisa memilih suara yang digunakan berdasarkan jenis kelamin, apakah ingin suara Wanita atau laki-laki.
Sound of Text Google
Suara yang yang bisa Anda jumpai di google sangat khas sekali. Jika Anda ingin menjadikan suara tersebut sebagai nada dering di whatsapp bisa banget. Anda bisa menentukan teksnyam, lalu memilih dengan gaya suara google.
Sound of Text WA Pikachu
Suara pikachu sangat enak untuk didengar. Jika Anda ingin menjadikan suaranya sebagai nada dering di whatsapp sangatlah mudah. Anda cukup menggunakan bantuan situs sound of text Whatsapp, memilih kalimat yang ingin digunakan sebagai nada dering, lalu pilih suara pikachu.
Sound of Text WA Bayi
Apapun yang dimiliki oleh bayi mungil sangatlah lucu, termasuk suaranya. Anda bisa banget memasang nada dering di whatsapp dengan suara bayi yang mengucapkan kalimat tertentu.
Anda bisa melakukannya dengan mudah dengan bantuan situs sound of etxt WA. Situs yang sangat mudah diakses, mudah dioperasikan, mudah digunakan, dan memiliki fitur yang mengesankan.
Anda dapat menemukan suara apapun yang diinginkan dengan bahasa apapun, termasuk suara bayi yang lucu dan menggemaskan.
Sound of text WA HP Vivo
Ponsel pintar dengan brand vivo saat ini sedang naik ke permukaan. Nada dering yang dimilikinya pun cukup ikonik. Anda yang tertarik dengan nada dering vivo untuk dijadikan sebagai nada dering whatsapp bisa dengan mudah mendapatkannya melalui situs sound of text WA.
Sound of text WA Doraemon
Siapa sih yang tidak kenal dengan doraemon? Kartun besutan Jepang yang satu ini sangat berkarakter sehingga mudah sekali diingat. Beberapa hal yang melekat dengan karakter doraemon ini antara lain, robot kucing, didominasi warna hijau, baling baling bambu, pintu kemana saja, kantong Ajaib, dan suaranya yang sangat khas.
Jika Anda ingin suara doraemon mengucapkan kalimat favorit Anda dan dijadikan sebagai nada dering whatsapp sangat mudah direalisasikan melalui situs of text WA.
Sound Of Text WA Suara Cowok
Anda juga bisa memilih suara cowok sebagai nada dering di whatsapp melalui situs sound of text Whatsapp.
Apakah Sound of text WA Bisa Digunakan di phone?
Pada dasarnya sound of text WA ini adalah situs untuk mengkonversi teks menjadi audio. Sehingga apapun platformnya, baik itu android, iphone, komputer bisa saja digunakan selama untuk kepentingan membuat audio.
Membuat dan menggunakan nada dering whatsapp yang berbeda dengan na dering pada umumnya akan memberikan kesan tersendiri bagi Anda dan orang lain yang mendengarkan.
Akhir Kata
Demikian ulasan mengenai sound of text WA, situs pengubah teks menjadi suara yang bisa digunakan untuk nada dering di whatsapp sesuai dengan selera.
Anda bisa memilih kalimat apa yang diucapkan, dengan bahasa apa, dan dengan gaya pengucapan seperti apa. Caranya sangat mudah, hanya melalui aplikasi browser dan tidak perlu login untuk dapat mengakses situs tersebut.
Anda hanya perlu membubuhkan teks yang ingin dikonversi menjadi suara pada kolom yang tersedia, pilih bahasa yang digunakan, gaya suara, lalu submit, dan download. Suara yang sudah berhasil didownload dapat dengan mudah dijadikan sebagai nada dering di whatsapp melalui pengaturan yang tertera di aplikasi whatsapp Anda.
Anda tertarik untuk menggunakan nada dering desain sendiri yang didapatkan melalui situs sound of text WA? Yuk segera kunjungi situs tersebut!
Demikian informasi mengenai situs sound of text WA yang bisa kami bagikan dan semoga bermanfaat bagi Anda sekalian.